HUBUNGAN TINGKAT DEPRESI DENGAN POLA MAKAN PADA LANSIA DI DESA NGGUYANGAN KECAMATAN TRUCUK KABUPATEN BOJONEGORO TAHUN 2015

KIKI, HERMANSYAH (2020) HUBUNGAN TINGKAT DEPRESI DENGAN POLA MAKAN PADA LANSIA DI DESA NGGUYANGAN KECAMATAN TRUCUK KABUPATEN BOJONEGORO TAHUN 2015. skripsi thesis, Universitas Muhammadiyah Lamongan.

[img] Text
BAGIAN DEPAN.pdf

Download (166kB)
Official URL: http://www.repository.umla.ac.id/

Abstraksi

ABSTRAK Penurunan fungsi fisiologis pada lansia sering menyebabkan terjadinya berbagai masalah psikososiogeriatri. Lansia memiliki resiko yang tinggi untuk mengalamidepresi. Depresi dapat dipengaruhi oleh berbagai faktor, baik internal ataupun eksternal. Tujuan peneliti untuk menganalisa hubungan tingkat depresi dengan pola makan pada lansia di desa Ngguyangan Kecamatan Trucuk Kabupaten Bojonegoro tahun 2015 Desain penelitian analitik korelasional dengan pendekatan cross sectional, populasi 52 orang, sampel 46 lansia, teknik pengambilan sampel simple random sampling. Variabel independent tingkat depresi dan variable dependent pola makan Metode pengumpulan data menggunakan kuesioner kemudian dilakukan pengolahan data dengan cara editing, coding, scoring, tabulating dan dilakukan analisa data menggunakan spearman rho Hasil penelitian menunjukkan dari 46 lansia yang memiliki tingkat depresi sedang memiliki pola makan yang tidak teratur sebanyak 18 lansia (39,1%). Kesimpulannya adalah Ada hubungan tingkat depresi dengan pola makan pada lansia di desa Ngguyangan Kecamatan Trucuk Kabupaten Bojonegoro tahun 2015. Diharapkan penelitian ini dapat meningkatkan pengetahuan serta meningkatkan motivasi untuk berobat secara teratur sehingga dapat mengurangi angka kejadian depresi pada lansia. Kata kunci : depresi, pola makan, lansia

Item Type: Thesis (skripsi)
Uncontrolled Keywords: depresi, pola makan, lansia
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Divisions: Fakultas Ilmu Kesehatan
Depositing User: Admin
Date Deposited: 28 Mar 2020 03:18
Last Modified: 21 Oct 2021 02:57
URI: http://repository.umla.ac.id/id/eprint/396

Actions (login required)

View Item View Item